Pages

Jumat, 04 Maret 2011

simple sehat pakai air putih


Di banding minuman yang lain, air putih juga tidak kalah menyegarkan. Minuman yang masih murni ini tidak memberikan efek buruk kepada peminumnya. Seperti kita ketahui dan mungkin sering kita dengar, banyak ahli kesehatan yang menyarankan untuk memperbanyak konsumsi air putih. Memang tidak salah, karena air putih ternyata sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan.Air putih bisa membantu melarutkan racun - racun dalam tubuh, dan bisa melancarkan metabolisme tubuh sehingga kesehatan kita bisa terjaga. 

Salah satu cara untuk memperoleh manfaat dari air putih ini adalah dengan terapi air putihpara peneliti jepang menemukan bahwa terapi air putih ini terbukti bermanfaat mengatasi beberapa gangguan kesehatan seperti sembelit, diabetes, sakit kepala, gangguan ginjal, radang sendi, gangguan telinga , hidung dan kerongkongan. Untuk melakukan terapi pun tidak susah, bahkan bisa dilakukan sendiri, namun ini memang  merubah sebuah kebiasaan jadi mungkin agak susah di awal.

Terapi di lakukan dengan cara hanya meminum 4x160 ml air putih setiap bangun tidur pagi dan sebelum gosok gigi.  Setelah minum barulah menggosok gigi, sebaiknya tidak makan atau minum apapun selama 45 menit setelah minum air putih tadi. Selanjutnya setiap selesai sarapan, makan siang atau makan malam di sarankan mengistirahatkan perut selama 2 jam ( jadi setelah makan selama 2 jam di sarankan tidak mengkonsumsi apapun baik makanan atau minuman ) hal ini supaya pencernaan bisa memproses makanan dengan sempurna. Terapi ini sebaiknya di jadikan sebuah kebiasaan, karena dengan rutin melakukannya proses dalam tubuh kita akan teratur dan pastinya lebih menyehatkan. Selamat mencoba......

0 komentar:

Posting Komentar